.png)
Hai hai Sahabat Maya Semuanya? Semoga dalam keadaan sehat ya? Okelah, kali ini aku mau ceritakan sedikit pengalamanku mengenai emosi ya. Siapa yang gak pernah ngalamin yang namanya emosi, semua makhluk ciptaan Tuhan pernah ngalaminnya bahkan binatang sekalipun, perasaan marah, cemas, bimbang, bingung, dsb itu semua bisa kita rasakan dalam satu waktu, hanya saja bagaimana caranya kita nanggepin kata yang satu ini. Emosi.